Jumat, 24 Februari 2017

ASAL MULA KATA 'NGOPI'



Kalau kita mencari definisi dari kata “ngopi” pada Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), sepertinya kamu harus bersiap-siap untuk kecewa. Karena dalam KBBI yang ada saat ini, belum terdapat definisi untuk kata serapan tersebut.
https://tpi.wikipedia.org/wiki/Kopi

Kata “ngopi” memiliki kata dasar (afiks) “kopi”. Kopi merupakan sebuah tanaman yang menghasilkan biji kopi, yang dapat diolah untuk menghasilkan minuman kopi. Dalam bahasa gaul, kata dasar “kopi” ini diberi imbuhan (sufiks) “nge-“ untuk menunjukkan kata kerja. Kemudian kata dasar ini mengalami peleburan dengan imbuhannya membentuk kata “ngopi”. Proses peleburan kata ini disebut “simulfiks”, sedangkan kegiatan meminum segelas kopi ini yang disebut “ngopi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar